Daniel Sihombing

Pentakosta dan Komunisme Kristen Purba

“Tokoh yang pandangannya tentang komunisme Kristen purba akan diteropong di sini adalah Karl Kautsky (1854-1938), seorang pimpinan gerakan sosialis di Jerman pada masanya sekaligus intelektual yang berkomitmen pada tradisi sosialisme ilmiah.”

Bertolt Brecht dan Keluhan Profetik

Pembaca yang rajin beribadah di gereja dan berteduh setiap hari mungkin terkejut ketika membaca puisi di atas. Judulnya berbunyi ‘Himne kepada Allah’, tetapi isinya jauh dari puji-pujian dan pengagungan akan kebesaran Allah. Dalam puisi itu, kita malah menemukan semacam gugatan atas kebijaksanaan Allah serta eksistensi-Nya. Klaim-klaim teologis tentang kemahakuasaan, kebaikan, serta kedaulatan Allah yang memelihara sejarah, dibenturkannya dengan potret kenyataan yang penuh dengan kemiskinan, penderitaan, dan kematian manusia.

Kerja Tekun Kristen Progresif: Usulan Trayektori

Kredit ilustrasi: Alit Ambara (Nobodycorp.International Unlimited) MELALUI tulisan ini, saya hendak menyumbangkan usulan tentang trayektori penelitian yang strategis untuk dikerjakan di bidang teologi atau keagamaan

Membaca Alkitab dari Kiri

Ilustrasi oleh Alit Ambara (Nobodycorp. Internationale Unlimited) Judul Buku: Deliverance from Slavery: Attempting a Biblical Theology in the Service of Liberation Penulis: Dick Boer Penerbit:

Shopping Basket

Berlangganan Konten

Daftarkan email Anda untuk menerima update konten kami.