1. Beranda
  2. /
  3. Gerakan Sosial

Gerakan Sosial

Dekolonisasi Gerakan Sosial

Aktivis harus belajar hidup dan berkembang dari dukungan rakyat itu sendiri. Langkah ini pun bersifat revolusioner—membebaskan gerakan dari ketergantungan dan memulai dekolonisasi tahap kedua yang bertujuan membongkar warisan kolonial yang masih membelenggu Indonesia.

Buruk Rupa Rimpang Dibelah

Alih-alih mempersoalkan kekurangan gerakan rimpang, lebih baik kita memikirkan cara-cara untuk memastikan agar muara dari segala model gerakan justru menjadi gerakan politik transformatif.

Gerakan Rimpang dan Rekoneksi Politik Kelas

Jika bentuk gerakan dibiarkan tanpa arah, maka ia hanya akan menjadi tempat pelarian emosional kolektif tanpa menjebol apa pun. Ia menjadi ritus perlawanan, bukan proses pembebasan.

Shopping Basket

Berlangganan Konten

Daftarkan email Anda untuk menerima update konten kami.